Marindo Didaulat Pimpin Forum Kepala BPKAD Kabupaten Kota

Pringsewu – Menyikapi perkembangan kondisi dan dinamika keuangan negara dan daerah yang semakin penuh dengan keterbatasan dan beban kebutuhan hampir di semua daerah, para kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) kabupaten/kota se-Provinsi Lampung bersepakat membentuk sebuah forum. Pj.Bupati Pringsewu sekaligus Kepala BPKAD Provinsi Lampung Marindo Kurniawan saat membuka pertemuan dalam rangka pembentukan forum […]

Continue Reading

Diseminasi Audit Kasus Stunting II Tahun 2024, Pemkab Lampung Selatan Target Zero Stunting

Lampung Selatan, inframerahs.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan mengadakan kegiatan Diseminasi Audit Kasus Stunting II tingkat Kabupaten Lampung Selatan Tahun 2024, di Aula Rajabasa, kantor bupati setempat, Rabu (16/10/2024). Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Lampung Selatan, Rikawati mengatakan, bahwa akan diadakan kegiatan intervensi untuk dapat mengurangi angka stunting secara merata. Kegiatan […]

Continue Reading

Meriahkan HUT RI, Sekretariat Pemda Pringsewu Gelar Aneka Lomba

PRINGSEWU – Menyambut HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, Sekretariat Daerah Kabupaten Pringsewu menggelar aneka lomba permainan tradisional antarbagian. Kegiatan bertema ‘Nusantara Baru Indonesia Maju’ ini digelar di depan Kantor Sekretariat Daerah setempat, Kamis (15/8/2024).   Menurut Panitia Perlombaan, Dr. Supriyanto, tujuan digelarnya lomba yang diikuti seluruh Bagian di lingkungan Sekretariat Daerah Kabupaten Pringsewu ini, selain […]

Continue Reading

Iyai Mirza Resmi Terima Rekomendasi dari Demokrat

Bandar Lampung – Rahmat Mirzani Djausal (Iyay Mirza) resmi menerima rekomendasi dari Partai Demokrat sebagai Calon Gubernur Lampung dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Lampung 2024. Penyerahan surat rekomendasi ini dilakukan langsung oleh Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), di Kantor DPP Partai Demokrat, Jakarta, Kamis (15/8/2024).   Setelah menerima rekomendasi dari Partai Demokrat sebagai […]

Continue Reading

DPRD Pringsewu Rekomendasikan Dewan Pengawas LPPL

PRINGSEWU – Regi Yonata dan Isnanto Hapsara, dua dari lima calon Dewan Pengawas Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL) Kabupaten Pringsewu dari unsur masyarakat  dan praktisi penyiaran, dinyatakan lolos dengan meraih nilai tertinggi pada Uji Kepatutan dan Kelayakan yang digelar DPRD Kabupaten Pringsewu.   Pada Uji Kepatutan dan Kelayakan oleh Komisi I DPRD Kabupaten Pringsewu beberapa […]

Continue Reading

Pada Sidang Paripurna LKPJ Bupati Lamsel TA 2023, Ini Pandangan Fraksi Partai Golkar DPRD Lamsel

Lampung Selatan, inframerahs.com – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Kabupaten Lampung Selatan bersama Pemerintah Kabupaten setempat, menggelar Rapat Paripurnatentang Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Tahun Anggaran TA 2023 terhadap Bupati Lamsel, pada Kamis (28/3/2024). Dalam pandangan umum fraksi partai Golkar DPRD Lamsel yang disampaikan Ahmad Muslim mengatakan, bahwa LKPJ TA 2023 merupakan amanat Undang undang […]

Continue Reading

Guna Pastikan Keuangan Pemkab Lamsel, Anggota Komisi I dan II DPRD Lamsel, Gelar Hearing Dengan OPD BPKAD Setempat

Lampung Selatan, inframerahs.com – Guna memastikan kondisi keuangan daerah untuk menunjang program kegiatan Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel) pada tahun 2024. Anggota komisi I dan komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten setempat, melakukan Rapat Dengar Pendapat (RDP-Hearing) dengan Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Lamsel, di ruang Badan Anggaran (Bangar) setempat, pada, […]

Continue Reading

Anggota Fraksi PKB DPRD Lamsel, Hamdani SHI, Hadiri Musrenbang Di Tanjung Sari

Lampung Selatan, inframerahs.com – Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel) kembali menggelar acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Tanjung Sari Kabupaten setempat, pada, Senin (19/2/2024).   Musrenbang dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2025 yang di hadiri anggota komisi II DPRD Lamsel, Hamdani, S.H.I., tersebut dilaksanakan di Lapangan Desa Kertosari, Kecamatan Tanjung Sari, […]

Continue Reading

Aleg Dprd Lampung Gelar Sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila

Bandarlampung-Pancasila merupakan ideologi bangsa yang nilai-nilainya wajib diamalkan oleh seluruh rakyat Indonesia. Namun, di era modernisasi seperti sekarang ini, penerapan nilai-nilai Pancasila perlahan mulai luntur. Hal ini yang mendasari Anggota DPRD Provinsi Lampung Kostiana bersama 84 Anggota legislatif DPRD Lampung lainnya menggelar sosialisasi pembinaan ideologi Pancasila di tengah masyarakat. Menurut Kostiana, DPRD Lampung mempunyai kewajiban […]

Continue Reading

Mardiana : Pancasila Adalah Tonggak Penting Dalam Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Lampung Utara – Kades Karangrejo, Sungkai Selatan, Lampung Utara Wiwik Isturina, menyampaikan apresiasi atas kehadiran Anggota DPRD Lampung, Mardiana di desa yang dipimpinnya itu. “Kami atas nama warga Desa Karangrejo menghaturkan penghargaan yang tak terkira atas kesediaan Ibu Mardiana untuk hadir di sini,” kata Wiwik Isturina. Kesempatan itu, ia juga mengucapkan rasa terimakasih yang mendalam […]

Continue Reading