DPRD Lampung Dukung Pemprov Tertibkan Fiber Optik, Potensi PAD Capai Rp5 Miliar
BANDAR LAMPUNG Anggota DPRD Lampung Fraksi PKB Munir Abdul Haris. Onetime.id, Bandar Lampung – Komisi III DPRD Lampung mendukung langkah cepat Pemerintah Provinsi (Pemprov) dalam mendata dan memverifikasi pemanfaatan ruang milik jalan (rumija) oleh perusahaan penyelenggara jaringan fiber optik. Anggota Komisi III DPRD Lampung, Munir Abdul Haris, menilai upaya tersebut berpotensi besar menambah pendapatan asli […]
Continue Reading